Andre Castro |
Andre Castro Pereira menjalani karir sepak bola mudanya di akademi Gondomat sejak tahun 1997-1999, kemudian pinda ke tim muda FC Porto pada tahun 1999-2007. Setelah itu, karirnya mulai naik ke tingkat profesional bersama FC Portoo selam kontrak 2007-2014. Tapi semenjak tahun 2008 hingga tahun akhir 2014 ia sempat menjadi pemain pinjaman di klub Olhanense, Sporting Gijon dan kasimpasa klub yang kini ia naungi saat ini juga.
Karir Andre Castro tercatat pernah bergabung dan bermain diberbagai tingkatan usia timnas Portugal. Pada tahun 2004-2005 ia mencatatkan dirinya bermain untuk timnas U-17, kemudian tahun 2005-2006 ia mencatatkan dirinya bermain di timnas U-18, berikutnya pada tahun 2006-2007 bermain di timnas U-19, dan ditahun 2007 ia bergabung di timnas U-20, setelah itu ia bergabung di timnas U-21 dan timnas U-23.
Profil Andre Castro
- Nama Lengkap : Andre Castro Pereira
- Nama Beken : Andre Castro
- Tempat Lahir : Gondomar, Portugal
- Tanggal Lahir : 02-April-1988
- Profesi : Pemain sepak bola (timnas Portugal)
- Posisi : Gelandang
- Tinggi Badan : 179 cm
- Berat Badan : 71 kg
- Agama : Kristen
- Zodiak : Aries
- Kebangsaan : Portugal
- Hobi : Olahraga, Renang
- Makanan Favorit : -
- Minuman Favorit : -
- Warna Rambut : Hitam
- Warna Mata : Cokelat
- Warna Kulit : Putih
- Musik Favorit : -
- Awal Karir : Sejak tahun 1997 – sekarang
Karir Sepak Bola
- Gondomar (junior, 1997-1999)
- FC Porto (junior, 1999-2007)
- FC Porto (senior, 2007-2014)
- Olhanense “pinjaman” (senior, 2008-2010)
- Sporting Gijon “pinjaman” (senior, 2011-2012)
- Kasimpasa “pinjaman” (senior, 2013-2014)
- Kasimpasa (senior, 2014)
Karir Timnas
- Timnas U-17 (2004-2005)
- Timnas U-18 (2005-2006)
- Timnas U-19 (2006-2007)
- Timnas U-20 (2007)
- Timnas U-21 (2008-2010)
- Timnas U-23 (2010)
Nah, itulah berita pembahasan tentang Biografi Andre Castro tersebut ini. Mudah-mudahan anda senang dan semoga informasi yang diberikan bermanfaat bagi anda dan juga bagi pengunjung setia maupun pengunjung baru lainnya. Terima kasih banyak...